Aksi Sosial Hari Juang TNI AD dan HUT Kodam V/Brw, Kodim 0824/Jember Bantu Warga Kurang Mampu

    Aksi Sosial Hari Juang TNI AD dan HUT Kodam V/Brw, Kodim 0824/Jember Bantu Warga Kurang Mampu

    JEMBER - Kegiatan bakti sosial dengan membantu warga kurang mampu pada saat sekarang ini memang sangat tepat, bersamaan dengan upaya Pemerintah dalam mitigasi inflasi, hal ini rupanya yang menjadi pertimbangan TNI AD dalam menyemarakkan hari ulang tahunnya.

    Seperti halnya yang dilakukan oleh Kodim 0824/Jember yang memberikan bantuan sosial kepada warga kurang mampu, yang dalam pelaksanaanya dilakukan serentak diseluruh jajaran Koramil, pada Rabu 14/12/2022 di 

    Sekitar 400 paket sembako dibagikan serentak oleh Kodim 0824/Jember dan Koramil Jajarannya yang tersebar di 31 Kecamatan, dalam menyemarakkan Hari Juang TNI AD ke 77 dan HUT Kodam  V/Brw ke 74 ini.

    Dalam wawancaranya Dandim 0824/Jember menyampaikan, bahwa dalam kegiatan ini, kita menyemarakkan Hari Juang TNI AD dan HUT Kodam V/Brw, dengan kegiatan yang menyentuh kebutuhan masyarakat, termasuk ini kita melakukan aksi sosial bagi-bagi sembako bagi warga kurang mampu.

    Dengan harapan semoga apa yang kita berikan ini sedikit mampu meringankan masyarakat dalam kondisi ekonomi  seperti sekarang ini, dimana Pemerintah juga sedang fokus mitigasi ingmflasi  pasca badai pandemi Covid 19 dan pasca kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM). Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim.
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Personel TNI Di Jember Donor Darah, Meriahkan...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jum’at Berkah, Personel Koramil 0824/16 Tanggul bersama Pramuka Saka Wira Kartika Bagikan Nasi Kotak
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Personel Koramil 0824/04 Sukowono Karya Bhakti TNI Fogging dan Bersih-bersih Lingkungan Perangi DBD
    Dandim 0824/Jember dan Kapolres Terima Penghargaan atas Peran Aktif dalam Sukseskan Pemilu dam Pilkada 2024
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Pangdam V/Brw Kunjungi Kodim 0824/Jember
    Berkunjung ke Yonarhamed 8/UY, Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Sampaikan Pesan Penting Untuk Prajurit
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Pangdam V/Brw Kunjungi Kodim 0824/Jember
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Babinsa Koramil 0824/05 Sumberjambe Bantu Petani Pompanisasi irigasi, Dukung Percepatan Tanam
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Polres Jember Tetapkan 22 Orang Tersangka Penambang Emas Ilegal
    Dandim 0824/Jember Hadiri Penyambutan Karnaval Mobil Hias HUT RI Ke 78, Serahkan Lukisan Bupati Jember
    Dandim 0824/Jember bersama Forkopimda Keliling Pantau Pilkades Serentak, Pastikan Berjalan Tertib dan Aman
    Danramil 0824/05 Sumberjambe bersama Muspika Lakukan Pengecekan Pembangunan Fisik Desa Cumedak, Kawal Pembangunan Desa
    Polsek Wuluhan Berikan Pembinaan dan Penyuluhan Tentang Bahaya Bullying di MTs Nahdlatuth Talabah

    Ikuti Kami