Muspika Jelbuk Pantau Penggantian Tugu Perguruan Silat, Oleh Pengurus Perguruan Silat Yang Bersangkutan

    Muspika Jelbuk Pantau Penggantian Tugu Perguruan Silat, Oleh Pengurus Perguruan Silat Yang Bersangkutan

    JEMBER – Himbauan Gubernur jawa Timur melalui Surat Edaran Kabakesbangpol Provinsi Jawa Timur dengan sudat nomor 300/5984/209.5/2023 yang pada intinya agar masing-masing Perguruan Silat membongkar Tugu-tugu perguruannya yang sudah dibangun sendiri, dalam mengurangi resiko pergesekan antar pendekar di lapangan.

    Hal ini mendapat respon dari semua Perguruan Silat yang ada di Kabupaten Jember, seperti yang dilakukan oleh Perguruan Silat Pagar Nusa Dusun Grujukan Desa Sucopangepok Kecamata Jelbuk, yang mengganti tugu perguruannya menjadi tugu Pancasila.

    Penggantian tersebut sementara menggunakan bannder bergambar Pancasila, penutupan tugu dilakukan oleh pengurus perguruan silat itu sendiri dan disaksikan oleh Muspika Jelbuk, tampak hadir memonitor kegiatan diantaranya Camat Nurul Hafidz Yasin, Kpolsek Iptu Brisan bersama anggotanya, Danramil 0824/26 Jelbuk Kapten Arm Anton Hermawan bersana Babinsa Sertu Sugeng, Satpol PP, Ketua dan Pengurus Perguruan Silat Pagar Nusa Kecamatan Jelbuk Iqbal dan Toyo bersama 5 orang anggotanya.

    Dalam wawancaranya Danramil 0824/26 Jelbuk Kapten Arm Anton Hermawan pada Rabu 29/11/2023 menyampaikan, bahwa penutupan tugu perguruan silat tersebut merupakan kesadaran pengurus Perguruan Silat tersebut, meskipun sebelumnya kita telah melakukan pendekatan preventif kepada Pengurus Perguruan Silat diwilayah.

    Kita mengajak mereka untuk mematuhi Himbauan Gubernur Jawa Timur tersebut, yang juga merupakan hasil kesepakatan bersama antar pengurus Perguruan Silat sewilayah Provinsi Jawa Timur. Tegas Danramil 0824/26 Jelbuk tersebut.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya mengapresiasi kesadaran para pengurus perguruan silat dalam membongkar dan menutup tugu perguruannya masing-masing tersebut.

    Mari kita patuhi bersama himbauan pemerintah demi kebaikan bersama, demi kenyamanan bersama, jaga kondusifitas wilayah, jaga persatuan dan kesatuan bangsa. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Personel Koramil 0824/07 Silo Berikan Wasbang...

    Artikel Berikutnya

    HUT Hari Guru Nasional ke 78 PGRI dan HUT...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mantapkan Komsos, Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke Manager Mall Roxxy Square
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Anak Hanyut di Sungai Bedadung, Danramil Bersama Tim SAR Lakukan Pencarian
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Babinsa Cangkring Koramil 0824/25 Jenggawah, Beri Materi Wasbang Kepada Siswa SD Madinatul Ulum Desa Cangkring
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Apel Kesiapan Pasukan Operasi Lilin Semeru 2024, Kodim 0824/Jember Siap Dukung Pengamanan
    Danramil 0824/01 Patrang Pimpin Karya Bakti TNI Penghijauan di Tanggul Sungai Kelurahan Jemberlor
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Babinsa Koramil 0824/05 Sumberjambe Bantu Petani Pompanisasi irigasi, Dukung Percepatan Tanam
    Danramil 0824/16 Tanggul Kunjungi Pelajar SMP 17 Agustus,  Yang Sedang Jalani Ujian Semester
    Danramil 0824/01 Patrang Hadiri  High Level Meeting Pengendalian Inflasi, Kodim 0824/Jember Dukung Pasar Murah Jelang Nataru
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Polres Jember Tetapkan 22 Orang Tersangka Penambang Emas Ilegal
    Dandim 0824/Jember Hadiri Penyambutan Karnaval Mobil Hias HUT RI Ke 78, Serahkan Lukisan Bupati Jember
    Dandim 0824/Jember bersama Forkopimda Keliling Pantau Pilkades Serentak, Pastikan Berjalan Tertib dan Aman
    Danramil 0824/05 Sumberjambe bersama Muspika Lakukan Pengecekan Pembangunan Fisik Desa Cumedak, Kawal Pembangunan Desa
    Polsek Wuluhan Berikan Pembinaan dan Penyuluhan Tentang Bahaya Bullying di MTs Nahdlatuth Talabah

    Ikuti Kami